Teropongpengetahuan.com – 15 Pelafalan Kosakata Bahasa Inggris Yang Sering Keliru Ketika Mengucapkannya. Untuk memulai belajar bahasa Inggris tentunya kita harus sama-sama bisa mengetahui cara melafalkan kosakata yang digunakan dalam bahasa yang ingin kita pelajari, bisa juga kita mulai belajar kosakata yang sering digunakan sehari-hari.
Mampu berbicara bahasa Inggris tentunya bukanlah hal yang mustahil bagi setiap orang, karena ketika Anda memiliki kemampuan bahasa Inggris Anda akan lebih mudah untuk mendapatkan relasi dan juga pekerjaan yang sudah lama Anda impikan.
Baca Juga : 150 Kosakata Bahasa Inggris Yang Diucapkan Sehari-Hari
Oleh karena itu pada pembahasan ini teropongpengetahuan akan membagikan tentang 15 cara pelafalan kosakata bahasa Inggris yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari.
Daftar Isi
Berikut Ini 15 Kosakata Cara Pelafalan Bahasa Inggris Yang Benar!
- Listen artinya dengar : dibaca lissen, bukan listen
- Stomach artinya perut : dibaca stomek, bukan stomaj
- Empty artinya kosong : dibaca empti, bukan empeti
- Paste artinya tempel : dibaca peis, bukan pas
- Damage artinya kerusakan : dibaca demej, bukan damage
- OOTD artinya pakaian hari ini : dibaca ootidi, bukan ootede
- Violin artinya biola : dibaca vayehlin, bukan vahoylin
- Languange artinya bahasa : dibaca lengwij, bukan languaj
- Charge artinya pengisi daya : dibaca charj, bukan cas
- Laugh artinya tertawa : dibaca laf, bukan lauf
- Engineer artinya insinyur : dibaca enjinear, bukan injinear
- Ourfit artinya pakaian : dibaca autfit, bukan otfit
- Hoax artinya palsu : dibaca hoks, bukan hoaks
- Queue artinya antre : dibaca kyu, bukan kuwewe
- Knowledge artinya pengetahuan : dibaca nalij, bukan nolij
DISKON E-Book Bagaimana Menemukan Potensi Diri
Saat ini Anda masih bingung menemukan potensi diri ? Tentunya akan ada banyak hal yang harus Anda lakukan, salah satunya adalah mencari potensi diri sedalam mungkin dan fokus pada potensi tersebut untuk menghasilkan sesuatu. Namun hampir kebanyakan dari kita justru bingung dengan potensi diri atau kelebihan yang kita miliki.
Oleh karenaitu teropongpengetahuan akan memberikan solusinya kepada Anda agar anda lebih mudah dalam menemukan potensi diri. Berikut ini ada ebook rekomendasi yang wajib Anda baca agar nantinya Anda bisa menemukan potensi diri Anda yang baru.
Gabung Komunitas : Klik Disini
Kelas Pelatihan Public Speaking
Tidak banyak dari kita yang mengetahui bahwa kemampuan berbicara di depan umum sangatlah dibutuhkan, khuususnya bagi Anda yang saat ini ingin menekuni bidang pendidikan, kepelatihan atau bidang pemasaran. Tentunya skill / kemampuan public speaking sangatlah dibutuhkan.
Oleh karena itu YCA Indonesia memberikan solusi kepada Anda yang saat ini masih gugup pada saat presentasi dan berbicara didepan umum. Untuk informasi selengkapnya bisa Anda cek pada poster informasi dibawah ini ya.
Akhir kata
Setiap orang adalah pemimpin, pemimpin bagi dirinya sendiri. Sebelum kamu memimpin orang lain terlebih dahulu kamu harus mampu memimpin dirimu sendiri.
Salam orang hebat!
Comments on “15 Pelafalan Kosakata Bahasa Inggris Yang Sering Keliru Ketika Mengucapkannya”